Wagubsu Rajai Hari Pertama KFC Danau Toba Rally 2023
Ferdy Siregar - Sabtu, 24 Juni 2023 19:52 WIB

analisamedan.com/ferdy siregar
Musa Rajekshah dengan navigator Hervian Sujono berhasil meraih yang tercepat pada Leg 1 KFC Danau Toba Rally 2023 di Aek Nauli, Simalungun, Sabtu (24/6).
Mengaku kecewa karena berat untuk menjadi tercepat di seri pertama Kejurnas kali ini, Ryan mengaku tetap berusaha menjadi terbaik. "Kalau besok agak susahlah yah, agak berat kalau mintanya pertama tapi yang jelas ini masih seri pertama kita berusaha untuk kumpulin poin sebanyak-banyaknya saja," ujar Ryan.
Ryan berharap Kejurnas selanjutnya di Danau Toba bisa lebih baik, Ia pun berharap treknya bisa lebih diperbaiki. "Trek Toba cukup traplah yah, paling trap di seluruh Indonesia, banyak pembalap lain yang gak finish. Kalau bisa yah treknya diperbaiki jadi yah banyak pembalap yang bisa sampai finish, tadi contohnya ada 8 pembalap yang gak keluar, harapan kita september bisa diperbaiki," harap Ryan.
Editor
: Ferdy Siregar
SHARE:
Tags
Berita Terkait

BPODT Gelar Pelatihan Copywriting, Fotografi, dan Videografi untuk Pengembangan Pariwisata Danau Toba

Aquabike Jetski World Championship Danau Toba Hari Keempat Diwarnai Balapan dan Atraksi Mengagumkan

Cawagubsu Hasan Basri Kunjungi Muallaf Center Medan

Disambut Sebagai Hula Hula di Taput, Cawagubsu Hasan Basri Gunakan Bahasa Daerah

Cawagubsu Hasan Sagala Tausyiah di Martubung

Cawagubsu Hasan Basri Sagala Buka Turnamen Trup Gembira PDIP Asahan
Komentar